NIDA NABILAH




Saya lahir di Bandung pada tanggal 10 Mei 1994, saya anak pertama dari 3 bersaudara yang sangat menyukai kuliner. Berbekal kemampuan seni autodidak, saya mulai mendalami seni rupa pada tahun 2013 lalu bergabung dengan komunitas seni rupa di Bandung yaitu Gambaris. Saya termasuk orang yang detail cenderung cermat, namun terkadang ketidaksabaran saya slalu muncul saat berkarya. Selain berkarya kegiatan saya saat ini adalah bekerja di sebuah instansi swasta, dan mengajar menggambar pada anak berusia 4  tahun. Kunjungi karya karya saya di pictagram ya. 

Pengalaman berkarya yang pernah saya lakoni: 
2014, Pameran Gambaris dan Kelompok Seni SMA Kp
2015, Bazzar Art Bandung di Graha Manggala Siliwangi.
2015 Pameran 22 Ibu #3 PORTIS TERTIA MUNDI di GSPI-Bandung. 22 Des 15-18 Jan 16.
2016 Pameran Pandora #2 Sex, Women, and The City di Bentara Budaya Jakarta. 21 - 30 
          April 2016.
2016 Pameran Karya Seni Rupa Komunitas 22 Ibu dalam rangka memperingati Hari KAA ke           61 di Gedung Museum KAA-Bandung. 30 Mei -1 April 2016.
2016 Pameran 21 #4 Spririt Kartini di Galeri Thee Huis - Taman Budaya Jawa Barat. 30 
           April - 4 Mei 2016


Dibawah ini adalah karya karya yang dapat diapresiasi:






Tidak ada komentar:

Art illuminations in 18th – 19th centuries manuscripts from Ngayogyakarta Hadiningrat Palace as a creative industry development

Art illuminations in 18th – 19th centuries manuscripts from Ngayogyakarta Hadiningrat Palace as a creative industry development Abstract M...